MESIN MULTI BLOK[23 Jul. 2010, 8:00:44]
Keterangan
MESIN MULTI BLOK ini merupakan produksi dalam negeri.
Kapasitas cetak produksi PAVING STONE yaitu antara : 3000-4000 biji/ 8 jam.
Untuk BATAKO sekali cetak bisa menghasilkan 5 biji, untuk kapasitas produksi/ 8 jam bisa menghasilkan 2000-2500 biji ( dengan operator yang berpengalaman)
Kami menjual dan memproduksi mesin cetak paving atau batako dengan menggunakan sistem hidrolik, termasuk penggerak diesel atau dinamo
Perawatan dan operasionalnya sangat mudah dipelajari.
Terbuat dari 100 % material baru,
BUKAN BARANG REKONDISI...TERJAMIN