The Answer Mencapai Sukses Bisnis, Meraih Kebebasan Finansial, dan Memiliki Hidup yang Berkelimpahan by : John Assaraf & Murray Smith the answer
Keterangan
Buku ini adalah jawaban bagi setiap orang yang menginginkan perubahan positif dalam hidupnya, baik itu dalam karier, bisnis, maupun kehidupan secara keseluruhan.
Buku ini mengemukakan cara-cara meningkatkan pertumbuhan bisnis agar bisnis yang dimiliki menjadi perusahaan yang menguntungkan, yang pada gilirannya akan memberi dampak positif bagi iklim ekonomi dan bisnis secara keseluruhan.
+ Menciptakan perubahan yang bisa diprediksi dalam bisnis dan hidup Anda
+ Menarik lebih banyak pelanggan yang tepat ke dalam bisnis Anda
+ Menemukan passion Anda dan mencapai sasaran bisnis
+ Menggunakan Law of Attraction untuk menciptakan bisnis impian Anda
+ Menggunakan sukses dalam bisnis untuk menciptakan hidup yang benar-benar berkelimpahan
+ Membuat keputusan yang tepat dengan penuh percaya diri dan ketegasan
+ Mengembangkan mind-set seorang mega-miliuner