Keterangan :
Isoflavon adalah zat gizi yang terdapat dalam bubuk kedelai instant, diketahui berperan dalam mencegah terjadinya kanker, gangguan jantung, osteoporosis dan menopause juga sebagai antioksidan yang berfungsi mencegah terjadinya penuaan dini. American Heart Association merekomendasi agar setiap orang mengkonsumsi isoflavon. Setelah tiga bulan mengkonsumsi, diketahui bahwa terjadinya peningkatan high density lipoprotein ( HDL) rata-rata 4, 7 persen. HDL akan membuat penyumbat arteri keluar dari pembuluh darah, hal ini disebut sebagai kolesterol jahat. Penelitian juga membuktikan bahwa penambahan isoflafon ke dalam diet para penderita masalah kolesterol akan membantu menurunkan kadar kolesterol dalam tubuh mereka. Bubuk Kedelai Instant ini digunakan sebagai pengganti daging, susu dan keju. Penelitian yang dilakukan oleh Dr. J. Mark Cline dari Wake Forest University pada tahun 1999 menunjukkan bahwa penambahan Isoflavon dalam diet dapat menurunkan pertumbuhan tidak normal sel payudara dan endometria sehingga resiko terjadinya kanker kedua jaringan tersebut akan menurun.
HARGA KHUSUS bagi yang berminat untuk menjadi agent atau distributor, hubungi 08128557758, atau email: insoflavon@ yahoo.com