Pusat Bantuan
| Mencari di Bantuan Indotrade |
Produk dan Layanan Indotrade |
Bagaimana Keranjang Permintaan bekerja?
Keranjang Permintaan bekerja seperti keranjang belanja.
Anda dapat menambah sampai 20 penawaran dagang atau profil perusahaan ke daftar anda dan melanjutkan mencari.
Kemudian, anda dapat mengirim semua permintaan anda secara bersama-sama.
↑ Kembali ke atas ↑ Bagaimana mengirim pesan yang telah diatur ke satu atau lebih penawaran dagang atau perusahaan?
Untuk mengirim pesan yang telah diatur ke satu atau lebih penawaran dagang atau perusahaan, pilih penawaran dagang atau perusahaan menggunakan Pilih Semua dan Batal Semua dan klik Kirim Sekarang.
Pada halaman berikutnya, anda dapat menulis permintaan yang telah diatur ke penawaran dagangan dan perusahaan yang telah dipilih.
↑ Kembali ke atas ↑ Pilihan Keranjang Permintaan yang lain
• Hubungan ke Perusahaan. Membawa anda ke halaman perusahaan yang berisi informasi tentang perusahaan, produk dan penawaran dagangnya
• Hubungan ke Profil Produk dan Penawaran Dagang. Hubungan ke Profil Produk dan Penawaran Dagang untuk melihat spesifikasi produk
• Mengirim Permintaan. Kirim permintaan ke perusahaan atau penawaran dagang yang anda pilih
• Pilih Semua. Mencentang semua pilihan di Keranjang Permintaan anda
• Batal Semua. Menghilangkan centang semua pilihan di Keranjang Permintaan anda
• Hapus yang Dipilih. Menghapus semua pilihan yang telah anda pilih dari Keranjang Permintaan anda
↑ Kembali ke atas ↑ Menaruh penawaran dagang dan perusahaan di Keranjang Permintaan anda
Dengan mencentang topik yang diinginkan dan klik di "Tambah ke Keranjang".
Setiap saat anda dapat melihat isi dari daftar anda, menghapus, mengirim permintaan. Daftar permintaan yang telah dikirim dapat dilihat di Surat Bisnis.
Menambah isi langsung dari:
• Semua halaman hasil pencarian penawaran dagang
• Semua halaman hasil pencarian perusahaan
• Semua situs web perusahaan anggota
• Semua profil penawaran dagang
Anda bisa melihat isi Keranjang Penawaran anda dari mana saja dengan mengklik "Keranjang Permintaan" di navigasi sebelah atas kanan di setiap halaman.
↑ Kembali ke atas ↑ Apakah Keranjang Permintaan menggunakan cookie?
Keranjang Permintaan menggunakan cookie untuk bisa mengenali anda, mempertahankan isi dari keranjang anda, dan mengijinkan anda untuk melihat isi dari keranjang anda dari tempat yang berbeda di Indotrade.
Jika anda tidak melihat tombol "Tambah ke Keranjang" atau Keranjang Permintaan saat anda di pencarian Penawaran Dagang, pencarian Perusahaan atau sembarang situs web perusahaan dan produk, cookie anda telah dimatikan.
Anda harus mengatur browser anda untuk menerima cookie dalam menggunakan Keranjang Permintaan.
Tidak ada situs web lain yang dapat membaca cookie ini.
Kami menekankan bahwa Indotrade menghormati privasi anda.
Anda dapat membaca tentang kebijaksanaan privasi kami.
↑ Kembali ke atas ↑ Mengatur browser anda untuk menerima cookie
Periksa penjelasan berikut tentang bagaimana mengaktifkan cookie anda.
↑ Kembali ke atas ↑ |
|